Kata Pengantar Kepala Sekolah

Image Assalamu’alaikum warohmatullohi wabarokatuh Segala puja dan puji syukur hanya milik Allah SWT. Shalawat dan salam semoga senantiasa tercurah kepada Nabi akhir zaman, Nabi Muhammad SAW. Kami mengucapkan selamat datang di website SLBN Banyuates. Semoga website ini bermanfaat sebagai media informasi, komunikasi dan silaturrahim serta dapat mengakses seluruh informasi sekolah kami khususnya anak istimewa kami dengan segala kelebihan dan kekurangannya. Kami berharap kehadiran website dapat dimanfaatkan dengan optimal. Wassalamu’alaikum warohmatullohi wabarokatuh Wardatus Sa’adah, S.Pd.

Berita Terkini

UJIAN SATUAN PENDIDIKAN - PEND. KHUSUS Jenjang SMPLB
2023-05-09 10:41:05 Admin

Pelaksanaan USP - Pendidikan Khusus jenjang SMPLB, berjalan dengan lacar dan kondusif. di samping......

Baca Selengkapnya
PERINGATAN HARI PENDIDIKAN NASIONAL
2023-05-02 10:45:15 Admin

Upacara bendera memperingati Hari Pendidikan Nasional. Dilaksanakan oleh guru dan siswa SLB Neger......

Baca Selengkapnya
HARI BURUH 2023
2023-05-02 09:30:58 Admin

Hidup sejahtera hak semua orang, buruh yang tekun, pengusaha y......

Baca Selengkapnya
SELAMAT HARI RAYA IDUL FITRI 1444H
2023-04-26 09:06:10 Admin

Dengan segala kerendahan hati, Perkenankan Kami Keluarga Besar......

Baca Selengkapnya
HARI KARTINI 2023
2023-04-26 09:00:35 Admin

"Jangan pernah menyerah jika kamu masih ingin mencoba. Jang......

Baca Selengkapnya

Galeri

Komentar Pengunjung

SEMANGAT BERKARYA ANAK ANAK HEBAT (Alviana)

SUKSES SELALU SLBN BANYUATES (Firdausi)

SEMANGAT SEMANGAAAAAT SEMANGAAAAT, TETAP KOMPAK ???? (yuwandniy)

AMAZINGGGGG <3 (Tita)

TETAP SEMANGAT BERKARYA, MELAYANI DAN MEMBIMBING ANAK BANGSA, ANAK ISTIMEWA DEMI KEMANDIRIAN ANAK HIDUP BERMASYARAKAT???????? (Rose)

WEBSITENYA KEREN BANGET, SANGAT MENGINSPIRASI (Nurania)

TETAP SEMANGAT, MAJU TERUS, UNTUK ANAK ANAK YANG LUAR BIASA (TIYAS)

PENAMPILAN WEBSITE YANG MENARIK DAN MEMENUHI UNSUR INFORMATIF DAN KOMUNIKATIF, SEMANGAT MEMBANGUN DEMI HAL BAIK (bjorka)

TETAP SEMANGAT DAN IKHLAS DALAM MEMBERIKAN LAYANAN PENDIDIKAN BAGI ANAK ANAK ISTIMEWA (Rasyid)

HASIL KARYANYA BAGUS BAGUS, TETAP KONSISTEN DAN TINGKATKAN SEMANGAT BERKARYA (Wibowo)

Lagu ABK Istimewa

Youtube Channel

Produk Unggulan

Statistik Pengunjung

Jumlah Pengunjung

SLB NEGERI BANYUATES

Assalamu’alaikum warohmatullohi wabarokatuh Segala puja dan puji syukur hanya milik Allah SWT. Shalawat dan salam semoga senantiasa tercurah kepada Nabi akhir zaman, Nabi Muhammad SAW. Kami mengucapkan selamat datang di website SLBN Banyuates. Semoga website ini bermanfaat sebagai media informasi, komunikasi dan silaturrahim serta dapat mengakses seluruh informasi sekolah kami khususnya anak istimewa kami dengan segala kelebihan dan kekurangannya. Kami berharap kehadiran website dapat dimanfaatkan dengan optimal. Wassalamu’alaikum warohmatullohi wabarokatuh Wardatus Sa’adah, S.Pd.

Lokasi Sekolah

Alamat

Jl. Garuda Kec. Banyuates Kabupaten Sampang

Email

slbnbanyuates@gmail.com

Nomor Telepon

082228800265

Managed By ABK Istimewa 2022.