Unduhan

Data Unduhan

Judul Link Download Keterangan Tanggal Upload
Kurikulum Satuan Pendidikan (KSP) SLB Negeri Banyuates Sampang Tahun Ajaran 2024/2025 [ Download ] Berdasarkan Analisis SWOT (Streght, Weakness, Oportunity, and Treat) SLB Negeri Banyuates Kabupaten Sampang mengembangkan kurikulum operasional satuan pendidikan dengan menyesuaikan kekhasan, kondisi karakteristik dan keunikan yang dimiliki, yang antara lain meliputi aspek-aspek berikut: 1) peta profil guru, peserta didik, dan orangtua di sekolah; 2) potensi bentang alam yang dominan di sekitar sekolah; 3) karakteristik masyarakat di sekitar sekolah; 4) kekhasan tradisi yang kuat di sekolah; dan 2025-03-15 23:07:58
SPMB (Sistem Penerimaan Murid Baru) Tahun Ajaran 2025/2026 [ Download ] SPMB (Sistem Penerimaan Murid Baru) SLB Negeri Banyuates Sampang jenjang SD, SMP, SMA Tahun Ajaran 2025/2026 2025-03-15 23:05:55
Prosedur Operasional Standar (POS) dan Pembentukan Panitia Pelaksana Penyelengaraan Penilaian Sumati [ Download ] Prosedur Operasional Standar Penyelenggaraan Penilaian Sumatif Akhir Jenjang (PSAJ) Tahun Ajaran 2024/2025 yang selanjutnya disebut POS PSAJ, sebagai pedoman yang mengatur penyelenggaraan dan teknis pelaksanan Penilaian Sumatif Akhir Jenjang (PSAJ) Tahun Ajaran 2024/2025. 2025-03-15 23:03:46

Lokasi Sekolah

Alamat

Jalan Garuda, Mandeman Daya, Kec. Banyuates Kabupaten Sampang

Email

slbnbanyuates@gmail.com

Nomor Telepon

081229495866

Managed By ABK Istimewa
@2022 - 2025